
Pada hari ini Sabtu, 28 November 2020 Akademi Komunitas Industri Tekstil dan Produk Tekstil Surakarta (AK-Tekstil Solo) melaksanakan kegiatan wisuda Diploma 2 angkatan IV yang diselenggarakan di Hotel Solo Paragon. Kegiatan ini juga diadakan secara bersamaan dengan wisuda online nasional —Baca Selengkapnya …